Sabtu, 30 Mei 2009

Perangkat-perangkat Komputer Standard

Perangkat-perangkat Komputer Standard

1. Processor
Microprocessor atau biasa disebut dengan processor adalah otak yang mengatur kerja sebuah komputer.
Artinya seluruh aktivitas sebuah komputer dikontrol dan diperintah dari processor. Processor pertama kali diproduksi oleh Intel pada tahun 1974. Adapun produsen processor komputer yang paling besar saat ini adalah Intel dan AMD (Advanced Micro Device).

2. Motherboard
Motherboard atau biasa disingkat dengan MB, adalah sebuah papan sirkuit elektronik yang mempunya slot-slot untuk komponen lain, sehingga komponen-komponen tersebut saling terhubung dan saling bekerja sama dengan baik.

3. RAM (Random Access Memory)
RAM adalah memory utama sebuah PC. RAM digunakan untuk menyimpan data sementara dan mengeluarkan data yang diminta oleh processor. Alur data yang disimpan dan dikeluarkan dari RAM sangat dinamis dan berkecepatan sangat tinggi.

Pemilihan RAM disesuaikan dengan form factor dari motherboard yang akan digunakan. Demikian juga dengan speed RAM yang akan digunakan, harus disesuaikan dengan speed bus motherboard yang akan dipakai. Jika speednya berbeda, maka akan timbul masalah saat komputer dijalankan.

RAM sendiri dijual berdasarkan kapasitas penyimpanan datanya, mulai dari 4 MegaByte, 8 MB, 16 MB, 32 MB, 64 MB, 128 MB, 256 MB, 512 MB, 1 GB, 2 GB dst. Semakin besar kapasitas simpannya, makin mahal harganya.


4. Video Graphics Array Card
VGA Card adalah alat yang berfungsi untuk mengirimkan data-data visual (gambar) ke monitor sehingga dapat dilihat oleh pengguna. Sebenarnya komponen ini memiliki nama asli graphic adapter. Namun karena berkembang standar baku yang dikembangkan oleh IBM, yaitu standar VGA, maka komponen ini lebih dikenal dengan VGA Card.

VGA Card beredar di pasaran berdasarkan kapasitas memory internal yang ada pada VGA card tersebut, mulai dari 16 MB, 32 MB, 64 MB, dan 128 MB. Kapasitas ini terus berkembang seiring dengan perkembangan teknologi graphic adapter ini.

5. Hardisk Drive

Hardisk merupakan komponen vital dalam sebuah PC karena pada komponen inilah semua data-data dan aplikasi yang ada di PC disimpan.

Hardisk dijual berdasarkan kapasitas dan kecepatan rotasi yang ada. Semakin cepat putaran sebuah gardisk, semakin cepat data yang dapat ditransfernya.
Kapasitas hardisk yang beredar di pasaran mulai dari dibawah 800 MB, 1 GB, 4 GB, 8 GB, 10 GB, 20 GB, 30 GB, dan sebagainya. Teknologi terbaru memungkinkan sebuah hardisk mampu menyimpan data sampai dengan >100 GB.

6. Floppy Disk Drive

Floppy Disk Drive atau yang lebih dikenal dengan FDD adalah alat untuk membaca dan menuliskan data yang tersimpan di sebuah floppy disk (disket).

Pada awalnya, FDD muncul dengan ukuran yang besar yaitu 5.25” mengikuti ukuran disket yang saat itu sedang beredar. Namun saat ini yang masih bertahan adalah FDD yang berukuran 3.5”. Untuk pasar Indonesia banyak beredar FDD dengan merk Panasonic.

7. CDROM dan DVDROM Drive

CDROM atau DVDROM drive adalah alat untuk membaca data dari media CD atau DVD. Karena bersifat ROM (Read Only Memory), alat ini hanya mampu membaca data saja. Namun akhir-akhir ini berkembang teknologi penulisan CD, sehingga muncul yang disebut CD-RW dan DVD –RW Drive.

CD-RW dan DVD-RW drive selain dapat membaca (read) data dari media CD dan DVD, juga mampu menulis (write) data ke dalam media tersebut.


8. Power Supply dan UPS

Power supply adalah komponen PC yang mengatur supply listrik dari PLN ke komponen di dalam PC tersebut.


Selain power supply, dikenal pula komponen yang bernama UPS. UPS singkatan dari Uninterruptible Power Suplly. Alat ini merupakan alat yang berdiri sendiri di luar PC yang berguna untuk menyuplai tenaga listrik tanpa berhenti, meskipun sumber listrik PLN sedang mati. Ini dimungkinkan karena UPS memakai baterai cadangan untuk menyuplai listrik ke PC di saat sumber listrik dari PLN mati. Pada saat listrik PLN hidup, UPS akan secara otomatis men-charge baterainya untuk digunakan saat listrik PLN mati.

9. Keyboard

Keyboard adalah alat input utama dari sebuah PC selain mouse. Melalui keyboard kita dapat memberikan instruksi kepada komputer untuk mengerjakan sesuatu yang kita inginkan.


10. Mouse

Karena berbentuk seperti seekor tikus, alat ini disebut dengan mouse. Sebenarnya alat ini adalah komponen input yang memungkinkan pointer bergerak ke segala arah.

Alat ini mempunyai bola untuk menggerakkan pointer dan dilengkapi dengan minimal 2 tombol untuk melakukan clicking, yaitu tombol kiri (untuk left click) dan tombol kanan (untuk right click).

Windows XP Sevice Pack 3



    Windows XP Sevice Pack 3
(SP3), tidak banyak memiliki perubahan dibandingkan dengan windows XP SP2, hanya pada windows XP SP3 dilengkapi dengan security seperti yang diterapkan pada windows vista.
Untuk memudahkan dalam pendistribusiannya, Microsoft mempunyai cara yang lebih mudah dibandingkan dengan operating system yang lainnya. Dengan mengasumsikan windows XP yang terinstal pada computer anda Original,sehingga dapat diinstal windows XP SP3.exe tanpa ada gangguan.
File XP3 ini berukuran hannya ±65.6MB.

Keunggulan Windows XP SP3

Windows XP SP3 tidak membutuhkan spesifikasi computer yang terlampau tinggi. Komputer anda yang lama atau jadul pun dapat diinstall Windows XP SP3.
Dengan mengasumsikan bahwa PC anda memiliki :
1.kecepatan minimal 300MHz,
2.memory minimal 128MB,
3.VGA dengan resolusi 800x600,
4.hard disk space sekitar 2GB untuk instalasi Windows XP SP3
5.dan optical drive CD-ROM atau DVD drive.

Beberapa Operating System yang dapat diupgrade ke Windows XP SP3

1.Windows XP Home Edition
2.Windows XP Media Centre Edition
3.Windows XP Starter Edition
4.Windows XP Tablet PC Edition
5.Windows XP Service Pack 1
6.Windows XP Service Pack 2
Sugeng Prasetia
sugengprasetia@yahoo.com

Materi ini disarikan dan diolah dari
tabloid komputek edisi 624

PENGENALAN KOMPUTER


Definisi
     Komputer berasal dari bahasa latin computare yang mengandung arti menghitung. Karena luasnya bidang garapan ilmu komputer, para pakar dan peneliti sedikit berbeda dalam mendefinisikan termininologi komputer.

1. Menurut Hamacher [1], komputer adalah mesin penghitung elektronik yang cepat dan dapat menerima informasi input digital, kemudian memprosesnya sesuai dengan program yang tersimpan di memorinya, dan menghasilkan output berupa informasi.

2. Menurut Blissmer [2], komputer adalah suatu alat elektonik yang mampu melakukan beberapa tugas sebagai berikut:
- menerima input
- memproses input tadi sesuai dengan programnya
- menyimpan perintah-perintah dan hasil dari pengolahan
- menyediakan output dalam bentuk informasi

3. Sedangan Fuori [3] berpendapat bahwa komputer adalah suatu pemroses data yang dapat melakukan perhitungan besar secara cepat, termasuk perhitungan aritmetika dan operasi logika, tanpa campur tangan dari manusia.

Untuk mewujudkan konsepsi komputer sebagai pengolah data untuk menghasilkan suatu informasi, maka diperlukan sistem komputer (computer system) yang elemennya terdiri dari hardware, software dan brainware.
Ketiga elemen sistem komputer tersebut harus saling berhubungan dan membentuk kesatuan. Hardware tidak akan berfungsi apabila tanpa software, demikian juga sebaliknya. Dan keduanya tiada bermanfaat apabila tidak ada manusia (brainware) yang mengoperasikan dan mengendalikannya.


HARDWARE (Perangkat Keras)

Hardware atau Perangkat Keras: peralatan yang secara fisik terlihat dan bisa djamah. Dalam sistem komputasi, dikenal banyak sekali hardware. Dalam hal ini, masalah komputasi kita batasi hanya pada PC (Personal Computer) saja.
Hardware dalam PC terdiri dari beberapa komponen utama, yaitu CPU (Central Processing Unit), input device, dan output device. CPU terdiri dari beberapa komponen penting, yaitu :
1. Processor
2. Motherboard / Mainboard
3. RAM (Random Access Memory)
4. VGA (Video Graphics Array) Card
5. Hardisk Drive (HDD)
6. Floppy Disk Drive (FDD)
7. CDROM / DVDROM Drive
8. Network Adapter
9. Sound Card dan Speaker
10. Power Supply dan UPS

     Input device utama yaitu keyboard (Serial / PS2) dan mouse (Serial / PS2). Input device lainnya, namun tidak harus ada pada sebuah PC adalah scanner dan barcode reader. Input device ini digunakan sesuai kebutuhan yang ada.
Sedangkan output device utama adalah monitor, printer, dan speaker

Selasa, 26 Mei 2009

Recovery Data (pengembalian data yang hilang)

Recovery Data (pengembalian data yang hilang)

     Pernahkah anda mengalami hal yang sangat tidak mengenakkan seperti kehilangan data yang sagat penting yang ada dalam flash disk atau hard disk komputer anda? jika iya, anda tidak usah khawatir lagi. Karena semua data-data anda yang hilang dapat diselamatkan atau dimunculkan kembali, hanya dengan menggunakan software recovery, misal recuva dll. jadi anda tidak perlu harus memiliki kemampuan yang tinggi untuk menyelamatkan data anda yang hilang.

     Recovery Data adalah mengembalikan data anda yang telah hilang dikarenakan terhapus atau terformat oleh kesalahan manusia baik disengaja maupun tidak atau juga karena terhapus oleh virus yang menghinggapinya. Data apa saja yang dapat diselamatkan ? hampir semua data dapat diselamatkan dengan menggunakan aplikasi software recovery. 

Cara menyelamatkan data

    Pertama instal software aplikasi recovery terlebih dahulu kemudian jalankan aplikasi tersebut dan pilih folder atau drive tempat anda menyimpan data anda yang hilang. Kedua pilih drive untuk menyimpan file anda yang diselamatkan, Setelah itu tekan tombol 'next' atau  'enter'  secara otomatis aplikasi tersebut akan berjalan dan menyimpan file anda pada folder yang anda tentukan. selamat mencoba.

     

Trik memunculkan "folder option" yang hilang

Memunculkan "folder option" yang hilang dari komputer

     Sebelum kita memunculkan folder option yang hilang dari komputer kita, perlu kita ketahui mengapa folder option hilang dari komputer kita.

Rata-rata penyebab "folder option" hilang dari komputer kita yaitu:

1. karena komputer kita terinfeksi viruz

2. Sistem komputer kita ada yang terhapus atau hilang, baik itu  karena kesalahan kita atau terhapus karena adanya virus.

Cara memperbaikinya:

1. Scan komputer kita dengan anti virus yang sudah di update

2. Setelah komputer kita bersih dari viruz, bersihkan sisa-sisa viruz yang tertinggal (misalkan : icon-icon yang tampilannya berbentuk folder-folder) dengan menghapusya, cara menghapusnya bisa dengan : (a) Tekan tombol "Shift" kemudian tekan tombol "Delete" kemudian 'enter'.  (b) hapus dengan tombol 'Delete' kemudian pada Recycle bin klik kanan pilh empty recycle bin kemudian 'enter'

Tips memunculkan 'folder option' yang hilang

     Untuk memunculkan folder option tidak perlu memiliki IT yang tinggi, karena sudah banyak software-software yang dapat kita gunakan dengan mudah. Kita dapat menggunakan software yang bernama 'Auto run virus remover'. Software ini dilengkapi dengan fitur-fitur yang berfungsi untuk memunculkan save mode, registri, folder option dll yang hilang karena terblokir oleh virus. Setelah  software tersebut terinstall kita tinggal mencontreng pada tolls folder option kemudian tekan tombol 'save' Semoga berhasil.

Senin, 25 Mei 2009

Pemesanan Software

Untuk Pemesanan Software yang anda inginkan ikuti langkah berikut:

1. Setiap software aplikasi yang dipesan seharga = Rp. 50.000

2. Setiap software anti virus yang dipesan seharga = Rp. 55.000

3. Trasfer ke Bank

a/n             : Bagus David Amrulloh
no rekening :
1420007057861

atau 

a/n             : Ratih Eka Wati
no rekening : 709301000133530
        

4. Isi komentar dibawah dengan :

       alamat e-mail anda dan nama software yang anda inginkan

       atau Hub kami di : sugengprasetia@yahoo.com

       segera kami kirim pesanan  ke e-mail anda ‘terima kasih’

Xilisoft 3GP Video Converter v5.1.23.0508


     Sekarang anda tidak perlu lagi bersusah payah untuk mengedit atau mengconvert video lagi, karena dengan menggunakan 3GP video converter ini semua pekerjaan anda akan lebih mudah. pada aplikasi ini mudah dioperasikan bagi para pemula. Kelebihan-kelebihan software ini dapat anda baca pada list dibawah:

Now, convert any movies to 3GP straightly and enjoy them on cell phone! Xilisoft 3GP Video Converter enables you to convert AVI to 3GP, MPEG to 3GP and MP4 to 3GP with ease.


Xilisoft 3GP Video Converter can convert most popular videos like convert AVI, MPEG, WMV, DivX, XviD, MP4, MOV and RM to 3GP, 3G2 and MPEG-4, all of which are supported well with various mobiles, e.g. Nokia, Motorola, BlackBerry, Sony Ericsson, Samsung. Meanwhile, you can also convert 3GP to AVI, 3GP to MPEG, 3GP to MP4 and other formats using the 3GP converter. What you need to do is to simply launch the 3GP converter software!

* Convert video files like WMV, MPEG, AVI to 3GP, MPEG-4 format
* Convert 3GP video to AVI, MPEG and more video formats
* Convert diverse video and audio formats to MP3, AAC and M4A
* Create mobile phone 3GP video from batch of pictures

igh speed
Convert all video files to 3GP with 400% high conversion speed
3GP video converter

* Support multi-core CPU
Xilisoft 3GP Video Converter can automatically detect CPU. With multi-core CPU detection, the conversion will be accelerated due to implementing multi-task at one time, one on each core.

AVI to 3GP Converter
Video and picture conversion gallery
What Xilisoft 3GP Video Converter can do between picture and video
MPEG to 3GP video converter

* Video creator from pictures
All your treasure photos can be converted to video so as to watch them on your phone anytime without interruption.
* Video screen capture
Capture favorite movie screen like taking a photograph whenever you preview.

3GP Converter
Various settings perfect your video
More options and settings prepared for you to improve output quality and 3GP converting speed
3GP video converter

* Custom output format
Adding profiles for one file to get various formats simultaneously. And 3GP video converter can also modify ready-offered profile preferences and save for quick access next time.
* Video segment maker
The 3GP converter can split file for getting definite size segments by setting split size and time or convert certain segment by setting start time and duration.
* Bitrate Calculator
To get more exact in file size, the best way is to enter value for file size in Bitrate Calculator and calculate bit rate immediately.

AVI to 3GP Converter
Batch conversion frees your hand
Support batch conversion, multithreading, after done actions and multiple languages
MPEG to 3GP video converter

* Batch conversion and multithreading
Support batch conversion and multithreading to convert several tasks at one time.
* Run in background
Running the 3GP video converter in background makes other programs run smoothly.
* After done actions
Automatically shutdown, exit the 3GP converter or hibernate according to your choice after job is done. No need to wait and just have a break.
* International and diversification
Four language interfaces: English, German, Japanese and Chinese and a few skins are provided in the 3GP converter for you to change.

Size : 15.7 MB


AVG Anti-Virus Pro 8.5


AVG Anti-Virus Pro 8.5

Download :  gratis

Serif PhotoPlus X3 13.0


PhotoPlus X3 Digital Studio – The professional digital image editing solution. Whether you’re quickly resizing holiday snaps, removing flaws from portraits, adjusting exposure and colour levels, restoring old images, importing Photoshop® documents, layering and masking professional artwork, or transforming photos with unique effects and artistic styles, PhotoPlus X3 Digital Studio has everything you need to achieve the highest quality results – fast. PhotoPlus X3 brings you more easy-to-use control of your photo edits, more professional-level power, and more stunning creativity! Your photo improvement and creative images will soar to new heights with PhotoPlus X3’s unique combination of usable features and high-end digital darkroom power!

Download : kirim e-mail ke alamatku ya....